Kelas Materi KW - 19
Bersama
Ustadz Yusuf Mansur
Kun Fayakuun (Mengubah Yang Ga Mungkin Jadi Mungkin)
Banyak Pilihan Kelas Materi lainnya ..
Selain Kelas Materi yang kami tawarkan kali ini, masih banyak Kelas Materi lainnya yang dapat Anda ikuti
Deskripsi Kelas Materi KW-19
Kun Fayakuun (Mengubah Yang Ga Mungkin Jadi Mungkin)

Mengeksplore ayat demi ayat yang ada kosakata "Kun Fayakuun" di dalam al Qur'an, sungguh menyenangkan hati. Demen banget. Dan merupakan sesuatu yang teramat menarik perhatian Yusuf Mansur muda, sejak 1999. Episode Mencari Tuhan. Hati girang bener kalo udah ketemu kosakata Kun Fayakuun di dalam al Qur'an. Memberi enerji dan spirit yang dahsyat. Menghidupkan keyakinan, kepercayaan diri, dan harapan.

Modul ke 19 ini merupakan modul favorit dalam tausiah-tausiah saya, hanya kali ini, ia mengambil format materi berkurikulum. Ada steppingnya, ada langkah-langkahnya. Hingga kemudian, terjadi Kun Fayakuun di kehidupan masing-masing dari kehidupan kawan-kawan semua dan keluarga besarnya.

Saya menjadi..
Geser kekiri untuk melihat selanjutnya..
saksi banget juga sampe di usia ke 45 ini... Betapa Kun Fayakuun Allah itu ADA. Ada banget-banget. Dan sampe sekarang masih geleng-geleng kepala jika melihat, mendengar dan membaca, kesaksian-kesaksian orang demi orang yang mendapatkan Kun Fayakuunnya Allah.

Kawan-kawan juga akan diajak membuktikan sendiri, bagaimana Perkataan Allah ini Bekerja di dalam semua urusan dan hajat kawan-kawan semua. Di dalam urusan cita-cita dan impian kawan-kawan semua. Melengkapi modul demi modul di www.kuliahwisatahati.com.

Mudah-mudahan nanti bakal tambah naek, tambah gede, tambah besar, imannya kawan-kawan semua tentang Kuasa dan Kebesarannya Allah. Bahwa Allah juga Pengaman dari rasa takut, rasa cemas, rasa..
khawatir, kegalauan... Allah Pelindung dan Pengaman Terbaik. Allah Pemberi Rizki dan Karunia. Yang ga ada yang ga mungkin bagi Allah.

Kisah-kisah klasik kayak Sulam, Tukang Bubur Naik Haji, dan atau Kisah Malik... Seorang yang hidupnya runyam banget. Nyatanya saat mendapatkan Kun Fayakuunnya Allah, esok pagi bagi Malik yang malam itu depresi dan mau bunuh diri, malah tau-tau langit bener-bener begitu cerah. Dan malahan menjadi titik tolak Malik menjadi kaya raya lagi sholeh dan dermawan. Subhaanallaah dah. MaasyaaAllah. 'Ajjiib.

Kawan-kawan pun sangat layak mendapatkan kata-kata ini, Kun Fayakuun, langsung dari Allah...

Bismillaah walhamdulillaah.


Geser halaman keatas untuk melihat konten selanjutnya..
Klik! untuk Aktivasi Kelas sekarang
Dan dapatkan juga Kelas Materi Bonus serta Kelas Materi Tambahan lainnya seperti dibawah ini ..
4pilar
Dengan 4 Modul Utama sebagai Pondasi semua modul..
The Beginning
The Spirit
The Process
The Giving
Serta Kelas Materi Tambahan lainnya..
Untuk Kelas Materi yang Anda aktivasikan dengan Audio materi disetiap seri-seri materinya..
Berikut dibawah ini adalah highlight beberapa pendapat peserta (dari total 10.890 pendapat peserta) yang telah mengikuti Kelas Materi 4 Pilar ..
 Aamiin Do'anya Ustadz. . Alhamdulillah Nmbh Ilmu Lg. . Apa2 Ngomong Ke Allah Dulu. . . Lapor. . Minimal Bc Basmalah Tiap Mengawali Perbuatan. . Lalu Do'a2. . Keinginan, Pikiran Dll Ke Allah Dlu Allah Trs. . . .  
Dikirim oleh : Achmad Mazdi | 1H1CNS
pada : 18/06/2020 17:40
 Ya Allah, Materi Doa Ini Bener-bener Ngajarin Kita Buat Jangan Sampe Seneng Sendirian, Sukses Sendirian, Kaya Sendirian, Seneng Sendirian, Bahagia Sendirian, Kudu Doain Orang2 Terutama Yang Paling Deket Sama Kita, Orang Tua Kita, Saudara-saudara Kita. Semoga Allah Istiqomahkan Kita. Aamiin Ya Allah 
Dikirim oleh : Nani Mi'rajiah | ALZAOU
pada : 18/06/2020 18:32
 Ketika Kita Ridlo Melakukan Apapun Dan Ketika Kita Ridlo Memberi Sesuatu Apapun, Maka Sesungguhnya Kita Melatih Hati Kita Agar Selalu Mendekatkan Diri Dan Mengingat Akan Keberadaan Allah Swt, Apapun Yang Akan Kita Kerjakan, Apapun Yang Akan Kita Lalukan Jika Allah Tidak Ridlo, Maka Sia Sialah Apa Yang Kita Kerjakan.  
Dikirim oleh : Nono Suhartono | E5C098
pada : 18/06/2020 16:21
 Subhanallah. . Sekarang Sudah Semakin Paham. Minta Apa-apa Jangan Untuk Diri Sendiri, Tapi Juga Untuk Orang Lain, Terutama Orang Tua Kita. Insyaallah Langsung Dipraktekin. Makasih Materinya Ustad, Ngena Banget 
Dikirim oleh : Ifah M. | YIQNAU
pada : 18/06/2020 15:26
 Ternyata Ada Bagian Yang Sy Lupa, Gampang Sih Buat Syukur Atas Nikmat. Tapi Kadang Banyak Kufurnya Nya Juga Atas Nikmat Badan Yang Sehat Dan Keluarga Yang Masih Lengkap. Terkadang Suka Marah-marah Kenapa Begini Kenapa Begitu. Ternyata Kuncinya Satu, Bersyukur Dengan Segal Nikmat. Biar Tambah Adem Hati Dan Pikirannya. Terimakasih Ya Ustadz.  
Dikirim oleh : Siti Rokhana | MX5UHU
pada : 18/06/2020 15:55
 Sit (shalawat, Istighfar, Tasbih) 100x Pagi-sore. . Dulu Ngerasa Berat Banget Kaget Gitu Dengan Itungan 100. Masyaallah, Begitu Sudah Terbiasa Ya Enteng Aj. Allah Mah Suoer Baik Dan Sabar Banget. Kitanya Aja Yang Keseringan Instan, Jadi Ga Terbiasa Menikmati Prosesnya. Karena Keseringan Denger Ceramah Ustadz Di Youtube, Sy Jd Mulai Tertarik Dg Hal Sunnah Juga. ? 
Dikirim oleh : Siti Rokhana | MX5UHU
pada : 18/06/2020 16:26
 Kuatkan Pondasi, Tingkatkan Keimanan Kepada Allah, Berikhtiar, Berusaha Berdoa Hasilnya Serahkan Sama Allah, Tidak Perlu Khawatir. Krn Allah Pasti Ijabah Doa Kita. Perbanyak Perbaiki Diri, Perpanjang Sabar.  
Dikirim oleh : Dede SR | HCRBKF
pada : 18/06/2020 14:47
 Ternyata Berdoa Itu Meminta Peran, Dan Allah Sangat Suka Jika Kita Punya Banyak Peran Di Dunia. Ibarat Kata Mah Kita Udah Jadi Artis Multitalenta Karena Banyak Peran, Apalagi Ini Yang Perannya Bukan Hanya Menghibur Tapi Menebar Manfaat Untuk Semesta Raya 
Dikirim oleh : Satrio Adjie Wibowo | O9BP4D
pada : 18/06/2020 17:18

Klik! untuk Aktivasi Kelas sekarang